Rabu, 02 April 2014

Lowongan Kerja Jasa Marga untuk SMA/SMK 2014

jasa marga
PT Jasa Marga (Persero) Tbk merupakan perusahaan pemerintah atau BUMN yang bergerak dalam usaha perbaikan jalan raya, jalan tol yang ada diseluruh Indonesia. Peran serta perusahaan Jasa Marga di Indonesia sangat vital yaitu sangat mempengaruhi tata perekonomian yang mana akan memperlancar jalannya transportasi barang atau jasa dari satu wilayah ke wilayah yang lain, selain itu PT Jasa Marga juga sangat berpengaruh terhadap kelancaran transportasi dijalan raya khususnya pada saat musim hujan seperti sekarang, banyaknya jalan yang rusak maka akan dapat menimbulkan marabahaya seperti kecelakaan di jalan raya serta kemacetan yang sangat merepotkan para pengendara. Seperti perusahaan BUMN yang lain, disini PT Jasa Marga secara langsung akan mempengaruhi proses distribusi barang atau jasa tanpa ada hambatan atau ganggungan apalagi sekarang ini permintaan akan kendaraan bermotor baik roda empat maupun roda dua semakin meningkat. Perum Jasa Marga dalam menjalankan bisnisnya senantiasa dituntut untuk melaksanakannya dengan penuh amanah transparan dan akuntabel, pengawasan langsung oleh pemerintah perlu dilakukan supaya tidak terjadi penyalahgunaan anggaran yang ditetapkan oleh perusahaan.

PT Jasa Marga saat ini telah meiliki cabang diseluruh Indonesia, cabang-cabang tersebut berfungsi sebagai unit pelaksana dari kegiatan usaha PT Jasa Marga (Persero) pusat Jakarta sebagai penyelenggara dan pengelola jalan maupun jembatan tol yang berada di wilayah kerjanya. Perum Jasa Marga saat ini sedang membuka career dengan kualifikasi sebagai berikut:

Lowongan Kerja PT Jasa Marga (Persero)
Posisi jabatan:
  1. Petugas Pengumpul Tol
  2. Petugas Patroli Layanan Lalu Lintas
  3. Tata Usaha Gerbang Tol
Persyaratan:
  1. Pria atau wanita
  2. Penduduk asli Indonesia
  3. Usia tidak lebih dari 25 tahun
  4. Sehat jasmani dan rohani
  5. Berkelakuan baik
  6. Tidak mengkonsumsi narkotika
  7. Disiplin dan ulet
  8. Tinggi badan ideal
  9. Belum pernah tersangkut kasus pidana
Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi diatas, segera kirimkan lamaran, curriculum vitae, foto terbaru, fotocopy ijazah serta perlengkapan yang lain sebelum tanggal 12 April 2014.

Panitia Seleksi Penerimaan Pegawai
PT Jasamarga (Persero) Tbk
Jasa Marga Pandaan Tol Tahun 2014
Informasi lebih lanjut silahkan lihat disini

Lowongan Kerja Terbaru Bank Mandiri 2014

bank mandiri
Bank Mandiri merupakan bank yang didirikan oleh pemerintah pada tahun 1998 atau bertepatan dengan datangnya krisis keuangan yang melanda Indonesia. Bank Mandiri berdiri berkat penggabungan atau merger empat buah lembaga keuangan swasta di Indonesia diantaranya bank bumidaya, bank dagang, bank export import dan bank pembangunan Indonesia. Pada awal mulanya terbentuk Bank Mandiri maka banyak terjadi mutasi bahkan PHK masal yang dilakukan perusahaan tersebut guna mengantisipasi banyaknya dana yang digunakan untuk menggaji setiap individu karyawannya. Keadaan yang memprihatinkan seperti yang dulu kini sudah tidak terasa, kini Bank Mandiri telah mampu bersaing dengan lembaga keuangan perbankan ternama yang lain, bahkan tahun lalu PT Bank Mandiri (Persero) tercatat memperoleh predikat sebagai perbankan terbaik dari segi pelayanan dan pertumbuhan pendapatan setiap tahunnya. Keadaan yang kondusif di Bank Mandiri seperti ini tentunya tidak lepas dari kerja keras dan tanggungjawab dari setiap departemen yang ada disetiap kantor cabang diseluruh Indonesia.

Bank Mandiri selain fokus pada segmen ritel dan bisnis juga telah hadir dengan merambah ke segmen ekonomi menengah kebawah yang itu semua di serahkan kepada anak perusahaannya yang bernama Mank Syariah Mandiri (BSM). PT Bank Mandiri bulan April ini kembali membuka seleksi karyawan baru dengan kualifikasi sebagai berikut:

Lowongan Kerja PT Bank Mandiri
Back Office (BO)
Persyaratan:
  1. Pria/wanita
  2. Berpendidikan minimal Sarjana semua jurusan
  3. Indek prestasi minimal 2,75 dari skala 4,00
  4. Lulusan universitas swasta atau negeri
  5. Mampu berkomunikasi dengan baik
  6. Mampu mengoperasikan komputer
  7. Berpenampilan menarik
  8. Single
  9. Berwawasan luas
  10. Mudah bergaul
  11. Siap ditempatkan diseluruh kantor cabang di Indonesia
Daftarkan segera diri anda dengan cara mengirim lamaran, curriculum vitae, foto terbaru dan fotocopy ijazah serta fotocopy KTP terbaru ke alamat dibawah ini:

PT Bank Mandiri (Persero)
Wisma Mandiri II Lantai 7
Jln Kebon Sirih No 8 Jakarta Pusat 10340
Informasi selanjutnya silahkan menuju kesini

Lowongan Kerja Terbaru Bursa Efek Indonesia 2014

Bursa Efek Indonesia
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) atau juga sering disebut Indonesia Stock Exchange (IDX) merupakan sebuah perusahaan gabungan antara Bursa Efek Jakarta dan Bursa Efek Surabaya yang menangani masalah yang berkaitan dengan penawaran umum dan perdagangan efek. Bursa Efek Indonesia adalah bursa saham yang dapat memberikan peluang investasi dan sumber pembiayaan dalam upaya mendukung pembangunan ekonomi nasional. Disini BEI sangat berpengaruh terhadap perekonomian Indonesia secara makro yang mana mempengaruhi tata kehidupan perekonomian yang merata mulai dari kalangan atas atau bisnis sampai dengan kalangan menengah dan UMKM. Dalam menjaga tata perekonomian Indonesia BEI memiliki peran serta dalam upaya memberikan fasilitas atau wadah sebagai penampung antara pihak kreditur dan pihak debitur, selain itu Bursa Efek Indonesia atau IDX melayani berbagai jenis industri dan perusahaan yang ada di Indonesia mulai dari sektor otomotif, agribisnis, perbankan sampai dengan industri yang bergerak disektor pangan dan mineral.

Bursa Efek Indonesia atau pasar modal secara kasarnya bergerak mengumpulkan dana dari masyarakat, pemerintah maupun perusahaan-perusahaan untuk diinvestasikan ke dalam bidang-bidang usaha tertentu yang itu semua tertuang dalam satu wadah yang disebut BEI atau IDX. PT Bursa Efek Indonesia saat ini kembali membuka karir dengan kualifikasi sebagai berikut:

Lowongan Kerja Bursa Efek Indonesia
Posisi jabatan:
  1. Legal Administration Officer
  2. Secretary
  3. Travel and Hotel Management Officer
  4. Accounting and Taxation Officer
  5. Potential Investor and Issuer Education
  6. Administration Officer of IDX Representative Office
  7. Finance and Budget Officer
  8. Head of IDX Representative Office
Persyaratan:
  1. Pria dan wanita
  2. Pendidikan minimal S1 semua jurusan
  3. Mampu berbahasa inggris
  4. Siap bekerja dibawah tekanan
  5. Siap bekerja dengan sistem shift
  6. Mempunyai kemampuan analisa yang baik
  7. Mampu mengoperasikan komputer
  8. Siap detempatkan di seluruh wilayah Indonesia
Segera daftarkan diri anda sekarang juga dengan cara mengirim lamaran, cv, foto terbaru dan fotocopy ijazah anda ke alamat dibawah ini:

Career On Bursa Efek Indonesia (IDX)
Tower I gedung BEJ lt Dasar
Jln jenderal Sudirman Kav 52-53
12345 Indonesia
Keterangan selanjutnya silahkan menuju kesini

Selasa, 01 April 2014

Lowongan Kerja Bank Panin 2014

bank panin
Bank Panin merupakan salah satu bank komersial utama di Indonesia yang didirikan pada tahun 1971 serta telah mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Jakarta tahun 1982. Bank Panin memiliki produk yang inovatif, jaringan distribusi nasional yang luas yang mana ini akan sangat membantu tata perekonomian secara global di Indonesia baik untuk kalangan bisnis maupun menengah kebawah. Bank Panin juga memiliki likuiditas yang kuat dan menempati urutan kelima dari segi perolehan laba setiap tahunnya, hasil ini tentunya sangat dipengaruhi oleh layanan kepuasan pelanggan serta produk perusahaan yang fleksibel dalam memanjakan nasabah baik untuk produk tabungan maupun kredit. PT Bank Panin berupaya untuk menjadi penyedia layanan jasa keuangan terbaik di Indonesia yang itu dilakukan dengan mendirikan beberapa kantor cabang di Indonesia atau lebih tepatnya sekitar 450 kantor cabang yang beroperasi di 30 provinsi di Indonesia. Selain itu Bank Panin juga memiliki layanan mobile banking yaitu berupa Internet Banking, Mobile Banking dan juga Phone Banking yang itu tentunya akan mempermudah nasabah untuk bertransaksi tanpa datang ke ATM ataupun mengantri di Teller.

Bank Panin tahun ini memperoleh laba bersih sekitar Rp 2,03 Triliun atau naik sekitar 6,5 persen dari pendapatan tahun lalu, perolehan laba tersebut didorong oleh naiknya kredit di Panin Bank sekitar 12 persen serta pendapatan non bunga yang dinilai cukup signifikan ditahun ini. Bank Panin kembali membuka peluang kerja dengan kualifikasi sebagai berikut:

Lowongan Kerja Bank Panin
Posisi jabatan:
  1. Frontliner (Teller dan CS)
  2. Backoffice
Persyaratan:
  1. Laki-laki atau perempuan
  2. Pendidikan minimal S1 semua jurusan
  3. IPK minimal 2,75 dari skala 4,00
  4. Usia tidak lebih dari 26 tahun
  5. Mampu berkomunikasi dengan baik
  6. Mampu berbahasa inggris
  7. Mampu mengoperasikan komputer
  8. Mampu bekerja dibawah tekanan
  9. Berorientasi pada nasabah
Segera daftarkan diri anda sekarang juga dengan cara mengirim surat lamaran, curriculum vitae, foto terbaru dan fotocopy ijazah anda melalui email dibawah ini:

PT Bank Panin 2014
Email: hrd.jas@panin.co.id
Keterangan lebih lanjut silahkan menuju kesini

Lowongan Kerja Terbaru XL Axiata 2014

xl axiata
PT XL Axiata Tbk adalah salah satu perusahaan telekomunikasi selular terbesar di Timur Tengah dan Afrika yang 20 persen sahamnya dimiliki oleh kalangan publik. XL berupaya sepenuhnya untuk bisa memenuhi kebutuhan para pelanggan melalui layanan yang berkualitas tinggi baik untuk keperluan bisnis maupun untuk sosial media dalam pergaulan sehari-hari. Kualitas sinyal dari PT XL Axiata sangat kuat bahkan sampai masuk ke wilayah pelosok desa yang masih minim pengetahuan akan telekomunikasi, saat ini anak-anak SLTP bahkan SD sudah mahir menggunakan handphone meskipun mereka hanya menggunakan sekedar untuk bersosial media seperti Facebook, Twitter maupun Blackberry. PT XL Axiata Tbk sejak tahun 2006 telah menghadirkan layanan 3G pertama yang tercepat dan terluas serta telah beroperasi di industri telekomunikasi selama lebih dari satu dekade sebagai operator seluler terkemuka di Indonesia. PT XL juga banyak menjalin kerjasama dengan perusahaan swasta mapun BUMN di Indonesia misalnya kerjasama XL dengan PT Telkom Indonesia, Telekomunikasi Selular (Telkomsel), PT Kereta Api (Persero), Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII), Bank Panin, Bank Negara Indonesia (Persero) dan Celcom Malaysia.

PT XL Axiata juga memiliki komitmen untuk ikut berpartisipasi dan berkontribusi secara langsung dalam proses pembangunan masyarakat Indonesia, sebagai contoh adalah pemberian beasiswa kepada siswa-siswi berprestasi serta pemberian bantuan kepada korban bencana yang ada di Indonesia. XL Axiata saat ini sedang membuka lowongan dengan kualifikasi sebagai berikut:

Lowongan Kerja XL Axiata
XLence Apprentice
Persyaratan:
  1. Pria atau wanita
  2. Pendidikan minimal S1 jurusan Teknik Informatika, Ilmu Komputer, Teknik Telekomunikasi, Matematika, Statistik, Teknik Industri, Ekonomi dan Manajemen
  3. IPK rata-rata 3,00
  4. Usia maksimal 27 tahun
  5. Berpenampilan menarik
  6. Mampu berkomunikasi dengan baik
  7. Pernah ikut dalam organisasi
  8. Memiliki wawasan yang luas
  9. Memiliki banyak relasi
  10. Mudah beradaptasi
  11. Siap ditempatkan diseluruh Indonesia
Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi diatas, segera kirimkan lamaran, cv, foto terbaru dan fotocopy ijazah anda melalui alamat dibawah ini:

PT XL Axiata Tbk
Jln Mega Kuningan Lot E4-7 No 1 Kawasan Mega Kuningan
Kuningan, Jakarta 12950
Informasi lebih lanjut silahkan lihat disini

Senin, 31 Maret 2014

Lowongan Kerja Bank BRI April 2014

bank bri
Bank BRI adalah perbankan tertua yang dimiliki oleh pemerintah Indonesia yang didirikan oleh Raden Aria Wirjaatmadja yaitu seorang bangsawan yang berasal dari kota Purwokerto, Banyumas, Jawa Tengah. Dengan dasar dan latar belakang masyarakat Indonesia yang saat itu mengalami keterpurukan usai kemerdekaan maka Bank BRI berupaya untuk membantu untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat melalui bantuan kredit. Bank Rakyat Indonesia sejak awal didirikan sampai sekarang tetap fokus untuk melayani masyarakat kecil, usaha mikro, kecil dan menengah dari berbagai latar belakang suku di Indonesia. SDM yang berkualitas dan profesional dari Bank BRI menjadi salah satu daya tarik tersendiri khususnya dalam melayani nasabah baik dalam kegiatan menabung maupun pengajuan kredit atau pembiayaan. Beberapa produk unggulan BRI diantaranya Deposito BRI Rupiah, Deposito BRI Valas, Giro BRI, Giro BRI Valas, BritAma, Simpedes, Simpedes TKI, Tabungan Haji, BritAma Dollar, BritAma Junio dan DPLK, sedangkan untuk produk pembiayaan diantaranya Kredit Investasi, Kredit Modal Kerja, Kredit Modal Kerja Konstruksi, Bank Garansi, Standby Letter of Credit, SKBDN, LC, Kredit Sindikasi, Postshipment Financing, KPR BRI, KKB BRI Mobil Baru dan Bekas. Selain dua produk tersebut Bank Rakyat Indonesia juga memiliki produk non perbankan diantaranya e-Banking BRI, ATM BRI, SMS Banking BRI, Phone Banking BRI, Kiosk BRI, EDC Mini ATM BRI, RTGS, CDM BRI dan Internet Banking, Kliring BRI,Automatic Fund Transfer,Account sweep, Automatic Grab Fund, Remittance, BRIzzi, Ebuzz, MoCash, Obligasi Negara Ritel dan Sukuk Negara Ritel.

Bank BRI sampai saat ini tercatat sebagai perbankan terbesar di Indonesia yang mana dalam menawarkan produk-produknya dilakukan dengan mendirikan beberapa kantor cabang yang tersebar luas diseluruh nusantara. Bank Rakyat Indonesia saat ini kembali membuka pekerjaan dengan kualifikasi sebagai berikut:

Lowongan Kerja Bank BRI
Priority Banking Officer
Persyaratan:
  1. Pria dan wanita
  2. Sehat jasmani dan rohani
  3. Pendidikan minimal S1 semua jurusan
  4. Mampu berkomunikasi dengan baik
  5. Memiliki kemampuan berbahasa inggris
  6. Menyukai tantangan
  7. Mampu bekerja dibawah tekanan
  8. Memiliki wawasan yang luas
  9. Siap ditempatkan diwilayah Jakarta, Surabaya, Denpasar, Medan dan Palembang
Jika anda tertarik dengan posisi tersebut, segera kirimkan lamaran, curriculum vitae, foto terbaru dan fotocopy ijazah anda ke alamat dibawah ini:

Bank Rakyat Indonesia BRI
Email: perekrutan.kp@bri.co.id
www.e-recruitment.bri.co.id
Informasi lebih lanjut silahkan baca disini

Lowongan Kerja BUMN Indah Karya 2014

indah karya
PT Indah Karya (Persero) merupakan pemerintah dengan status BUMN yang bergerak dalam bidang konstruksi serta manajemen pembangunan proyek-proyek di Indonesia. Indah Karya tidak hanya melaksanakan proyek yang berasal dari pemerintah malainkan juga melaksanakan proyek-proyek swasta seperti pembangunan jalan raya, jembatan, jalan tol, pengairan, pengendalian banjir dan drainase, air bersih, teknik lingkungan, manajemen, training, survai dan investigasi, industri, kehutanan dan pembangkit tenaga listrik. Dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya PT Indah Karya tidak berjalan sendiri melainkan bekerjasama dengan perusahaan konstruksi lain baik yang berasal dari dalam negeri maupun menggandengan perusahaan asing, misalnya adalah kerjasama dengan PT Indra Karya (Persero). BUMN Indah Karya sejak awal berdiri berkomitmen untuk menjadi perusahaan konstruksi ternama yang ikut serta dalam memajukan pembangunan di Indonesia sesuai peraturan dan undang-undang yang telah ditetapkan oleh sang pendiri bangsa. PT Indah Karya (Persero) telah berhasil memperoleh Sertifikat ISO 9001, yaitu Sertifikat Jaminan Mutu yang diakui secara Internasional.

PT Indah Karya secara umum menangani beberapa jenis jasa konstrusi dan pembangunan diantaranya perencanaan umum, studi, perencanaan teknik, pengawasan, operasi dan pemeliharaan, pelatihan dan alih teknologi yang ditangani oleh tenaga profesional dan terlatih. PT Indah Karya (Persero) tahun 2014 kembali membuka peluang kerja dengan kualifikasi sebagai berikut:

Lowongan Kerja PT Indah Karya 2014
Jabatan:
  1. Tenaga Ahli Struktur dan Sipil
  2. Inspektor Arsitek
  3. Inspektor Sipil
  4. Inspektor M dan E
  5. Desainer Interior
  6. Drafter
  7. Administrasi Proyek
Persyaratan:
  1. Pria atau wanita
  2. Pendidikan minimal S1
  3. Indek prestasi tidak kurang dari 2,75
  4. Sehat jasmani dan rohani
  5. Fresh graduate atau berpengalaman sebelumnya
  6. Loyal dan berintegritas
  7. Mampu bekerja secara tim dan individu
  8. Siap untuk ditempatkan diseluruh wilayah Indonesia
Segera daftarkan diri anda sekarang juga dengan cara mengirim lamaran, cv, foto terbaru dan fotocopy ijazah anda ke alamat dibawah ini:

PT Indah Karya (Persero)
Jln Golf no 2A Ujung berung Bandung
Bandung 40294
up Bpk Nyoman Ari/Haris Fathoni
Divisi Konsultan
Informasi lebih lanjut silahkan lihat disini